Sabtu, 15 Oktober 2011
Tutorial Perhitungan IP Address
Pasti
banyak orang di dunia IT mengalami kebingungan masalah penomoran IP dan
aturan yang di gunakan dalam pengalamatan IP. Pada bagian ini saya akan
membahas poin – poin pentingnya saja dan tidak sampai mendetail karena
pasti akan sedikit membingungkan . IP address memiliki 32 bit bilangan
biner dan terdiri dari 4 kelompok oktat yang dipisah dengan tanda titik.
Pada setiap kelompok terdiri dari 8 bit yang mana setiap kelompok
memiliki nilai maksimum desimalnya adalah 255.
11111111.11111111.11111111.11111111
11111111.11111111.11111111.11111111
IP
address bersifat unique, artinya tidak ada device, station, host atau
router yang memiliki IP address yang sama. Tapi setiap host, komputer
atau router dapat memiliki lebih dari IP address.
Contoh penulisan ip address :
Contoh penulisan ip address :
IP
address terdiri dari dua bagian yaitu Network ID dan Host ID, network
ID menentukan alamat jaringan, dan Host ID menentukan alamat computer.
IP address memberikan alamat lengkap suatu computer berupa gabungan
alamat network dan alamat komputer.
Pemakaian
IP address tergantung dari kebutuhan pemakai, IP address yang banyak
digunakan dalam jaringan computer terdiri dari 3 kelas yaitu class A, B,
C untuk kelas D dan E jarang digunakan. Berikut ini pengelompokan kelas
pada IP address berdasarkan oktat pertama.
Contoh Alamat IP Kelas A :
Contoh Alamat IP Kelas B :
Contoh Alamat IP Kelas C :
Beberapa bagian alamat dalam kelas A, B dan C digunakan untuk lamat khusus dari beberapa ketentuan berikut :
Private IP address
Private IP address biasanya digunakan untuk jaringan pribadi, jadi jika sebuah organisasi atau perkantoran yang ingin membangun jaringan komputer sendiri dan tanpa membutuhkan jaringan internet maka bisa menggunakan private IP. IP yang digunakan adalah
Private IP address biasanya digunakan untuk jaringan pribadi, jadi jika sebuah organisasi atau perkantoran yang ingin membangun jaringan komputer sendiri dan tanpa membutuhkan jaringan internet maka bisa menggunakan private IP. IP yang digunakan adalah
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Search
Guests
About Me
- Iin Windarti
- Kota Cimahi, Prov. Jawa Barat, Indonesia
- akan menghargai jika dihargai, kalo gak suka ma orang susah untuk gak bisa suka tau simpati lagi, bosenan, gak sabaran, gelehan tapi jorok.. aku rame kalo kamu rame, aku galak kalo kamu jahat.. dan masih banyak lagi tentang aku, dan orang pikir tentang aku, manja juga sih... hehe..
Feedjit
Label
- Administrasi Jaringan (10)
- Bahasa Indonesia (2)
- Bahasa Inggris (2)
- Database WEB (1)
- Diagnosa-LAN (58)
- Diagnosa-WAN (30)
- Digital (6)
- History (17)
- Instalasi-LAN (73)
- Instalasi-WAN (10)
- Michael Jackson (2)
- Operating System (9)
- OS-Jaringan (13)
- Pengetahuan (63)
- Perempuan (11)
- Web Design (10)
My Archives
-
▼
2011
(97)
-
▼
Oktober
(41)
- Transmisi Data Fiber Optic
- Instalasi Fiber Optic
- Artikel Installasi Fiber Optic
- Faktor yang Mempengaruhi Transmisi Media Fiber Optic
- Tipe Kabel Fiber Optic
- Komponen Pemasangan Fiber Optic
- Jenis-jenis Konektor Fiber Optic
- Definisi Single Mode dan Multi Mode pada Fiber Optic
- Transmisi Data Fiber Optic
- Media Transmisi Fiber Optic
- Keuntungan dan Kerugian Penggunaan Fiber Optic
- Hak Akses Linux
- Sejarah Fiber Optic
- Konektor dan Piranti pendukung Fiber Optik
- Tipe-tipe Fiber Optik
- Teknologi Fiber Optik
- Fiber Optic
- Laporan MAC Address
- Laporan Segmentasi
- Subnet Mask
- Kategori IP Address berdasarkan kelas
- Sejarah IP Address
- Tutorial Perhitungan IP Address
- Mac Address
- 10 Tempat Paling Angker Didunia
- 10 Pulau TerunikK Yang Pernah Ada Di Dunia
- Otak Kanan Dulu, Baru Otak Kiri
- 10 Bencana Aneh Terbesar di Dunia
- Manipulasi MAC Address di OS Windows
- Fakta Tentang Perempuan
- Crop Circle
- 5 Perbedaan Nafsu & Cinta
- IP Address
- Tipe-tipe Pengkabelan
- Ethernet
- Aturan 5 4 3
- Laporan Enkapsulasi, Handshaking dan Flow Control
- Network Device
- Network Hardware
- Pengertian VLAN
- 10 Mata uang tertua di Indonesia
-
▼
Oktober
(41)
Diberdayakan oleh Blogger.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar